Album Modifikasi Daihatsu Terios

Modifikasi daihatsu terios saat ini banyak di lakukan oleh beberapa kalangan khususnya buat kaum adam. Tentu saja, mobil dengan jenis SUV ini mampu memikat kaum adam karena desainnya yang gagah serta aerodinamis, dan juga performa dari mobil daihatsu terios ini juga patut di acungi jempol. Bagi yang suka dengan adventure, tak jarang mobil ini di sulap seperti mobil off road, karena kemampuannya dalam melintas medan berat juga tidak perlu di bertanyakan.

Tentu saja, mobil dengan kapasitas mesin 1.495 cc (1.5) dengan 4 silinder, 16 valve, mobil ini mampu memuntahkan tenaga maksimal sebesar 109 Ps / 6.000 rpm. Dan torsi maksimum yang di hasilkan adalah 14.4 Nm / 4.400 rpm. Mobil ini juga telah di sempurnakan dengan menggunakan teknologi EFI (Electronic Fuel Injection) sehingga lebih hemat dalam konsumsi bahan bakar.
Baca : cara menghemat bahan bakar


Meskipun mobil ini kebanyakan di modifikasi ala off road, tapi banyak juga lho yang modifikasi mobil daihatsu terios ini menjadi lebih stylish dan elegant. Sudah barang tentu memang kalau kebanyakan modifikasi antara daerah yang satu dengan daerah yang lain itu berbeda, tergantung dari mayoritas penggunanya pula.
Baca : cara merawat mobil injeksi



modifikasi daihatsu terios

Modifikasi daihatsu terios

Pemirsa ada kabar bagus nih, kali ini kami berhasil merangkum beberapa gambar modifikasi dari beberapa daerah lho pemirsa. Nah , buat kalian yang hobynya modifikasi ini merupakan kabar bagus lho, soalnya kalian bisa lihat gambar-gambar modifikasi lain selain yang ada di daerah kamu, jadi nggak monoton gitu.

Saat ini kita juga di untungkan dengan maraknya bengkel modifikasi yang mulai menjamur di beberapa daerah. Jadi, bisa di pastikan akan ada persaingan harga pemirsa. Saat ini kita dapat dengan mudah menemui bengkel modifikasi , tidak hanya di perkotaan saja, namun juga di beberapa pelosok desa pun saat ini banyak bengkel modifikasi.

Saya mempunyai saran pemirsa, kalau bagus di gunakan , tapi kalau nggak berkenan juga nggak papa. Sebelum melakukan modifikasi, sebaiknya tanyakan dulu kisaran biaya dalam modifikasi yang sesuai dengan konsep apa yang akan pemirsa gunakan. Dan juga jalin hubungan yang akrab dengan bengkel modifikasi tersebut, siapa tahu dapat keringanan harga. Dan juga yang tidak kalah penting adalah berlangganan. Biasanya kalau kita sudah berlangganan maka akan ada perlakuan khusus ama bengkelnya.
Baca juga : cara parkir mobil buat pemula





modifikasi daihatsu terios


Itu tadi adalah beberapa tips yang saya gunakan pemirsa, dan hasilnya apa bila kita ada kerusakan atau apa maka dengan cepat akan di kerjakan sama bengkel tersebut. Nah, tentunya pemirsa sudah tidak sabar untuk melihat gambar modifikasi daihatsu terios bukan? Silakan simak beberapa gambar modifikasi daihatsu terios berikut.


 

 

 

 








Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Album Modifikasi Daihatsu Terios